Selasa, 15 Juni 2021, bertempat di Balaidesa Trembes telah dilaksanakan kegiatan Vaksinasi Covid-19 dengan sasaran lansia, pejabat publik, pengurus lembaga desa, guru, dan orang dengan mobilitas tinggi. Ini merupakan kegiatan kedua kalinya setelah sebelumnya pada bulan maret/april dengan sasaran lansia. Pada kegiatan vaksinasi covid-19 ini antusiasme warga sangat tinggi, terbukti warga yang hadir untuk vaksin sebanyak 473 orang. Untuk vaksin kedua dijadwalkan pada bulan juli.
Berikut adalah dokumentasi kegiatan vaksinasi covid-19 di Desa Trembes, ...